Webinar

Webinar SASTRAJENDRA DAN RAHWANA ‎Pelajaran Berharga dari Zaman Kuno

Kamis, 29 Januari 202618.30 WIB - selesai
Webinar SASTRAJENDRA DAN RAHWANA ‎Pelajaran Berharga dari Zaman Kuno

Webinar Kamis
29 Januari 2026

SASTRAJENDRA DAN RAHWANA
Pelajaran Berharga dari Zaman Kuno

Apa itu Sastrajendra? Mengapa ia dikaitkan dengan Rahwana—tokoh yang selama ini dikenal sebagai antagonis?

Di balik kisah yang umum dikenal, tersimpan tafsir lain yang jarang dibicarakan.

Dalam sesi ini, Guru Kehidupan Persaudaraan Matahari, Setyo Hajar Dewantoro, akan membabarkan versi kisah Rahwana yang berbeda, sekaligus mengajak kita memahami kembali makna Sastrajendra—sebuah pengetahuan luhur yang dibutuhkan di masa sekarang.

Info dan Pendaftaran
Admin PM: 0811 1990 3777

#sastrajendra #filosofijawa
#PersaudaraanMatahari #rahwana #SetyoHajarDewantoro

Share:

Reaksi Anda:

Loading spinner